Halal Bihalal Pengurus Komite dan Guru Karyawan SMPIT Al-Hidayah Sumenep

  • 0

Halal Bihalal Pengurus Komite dan Guru Karyawan SMPIT Al-Hidayah Sumenep

Category : Berita & Karya

Halal Bihalal Pengurus Komite dan Guru Karyawan SMPIT Al-Hidayah Sumenep

13 Mei 2022, SMPIT Al-Hidayah Sumenep mengadakan halal bihalal bersama pengurus komite. selain untuk menjalin silaturahim, guru, karyawan beserta pengurus komite selalu berupaya membangun sinergisitas yang baik , agar dapat selaras dalam menggapai tujuan bersama.

halal bihalal ini juga bertujuan untuk mengenalkan pengurus komite yang baru kepada guru dan karyawan SMPIT Al-Hidayah Sumenep. berikut nama nama pengurus komite SMPIT Al Hidayah Sumenep Masa Jabatan 2021-2024

 

 


Leave a Reply